Jumat, 27 September 2013

HIMBAUAN UNTUK SANGAT DI PERHATIKAN PARA OPERATOR

KEPADA PARA OPERATOR EMIS RA DAN MADRASAH, DI KARENAKAN BATAS AKHIR WAKTU PENGIRIMAN EMIS SUDAH DEKAT, YAITU TANGGAL 2 OKTOBER 2013,..
DI HARAPKAN AGAR PENGISIAN EMIS DI LAKUKAN SECARA HATI-HATI DAN SEKSAMA, PARA OPERATOR DI WAJIBKAN TERLEBIH DAHULU MEMBACA PETUNJUKNYA, AGAR TIDAK BERULANG KALI TERJADI KESALAHAN PENGISIAN DATA, PERHATIKAN CARA PENULISANNYA AGAR SAMA SEPERTI DENGAN YANG TERDAPAT DI DALAM PETUNJUKNYA..
OPERATOR KEMENAG SUDAH MEMINIMALISIR DENGAN MEMBERIKAN "COMMENT" PADA TIAP KOLOMNYA, SEPERTI PADA GAMBAR :
AKAN TETAPI TETAP TERJADI KESALAHAN PENGISIAN, KESALAHAN YANG SERING TERJADI KEBANYAKAN BERUPA :
  1. MELAKUKAN "COPY" DARI FORM EMIS SEBELUMNYA, LALU DI "PASTE" KE FORM EMIS 2013, YANG BERAKIBAT KESALAHAN FATAL
  2. PENULISAN MENGGUNAKAN HURUF KAPITAL SEMUA, SEHARUSNYA HANYA DI AWALNYA SAJA DAN DI AWAL KARAKTER PENULISAN. CONTOH : "AL-HIDAYAH", SEHARUSNYA DI TULIS : "Al-Hidayah"
  3. FORMAT TANGGAL LAHIR DAN TMT SK TERAKHIR YANG SEHARUSNYA DI ISI DENGAN FORMAT "BULAN/TANGGAL/TAHUN", MALAH DI ISI DENGAN FORMAT TANGGAL/BULAN/TAHUN.
  4. KOLOM YANG MASIH BISA TERISI, MALAH DI KOSONGKAN
  5. PENGISIAN YANG DI LUAR PETUNJUK (PADAHAL SUDAH DI BERIKAN ALTERNATIF DROPDOWN LIST), SEPERTI PADA GAMBAR :
BISA DI LIHAT BAHWA FORMAT PENULISAN DI KOLOM PENDIDIKAN FORMAL, PEKERJAAN, RATA-RATA PENGHASILAN ADALAH SALAH, HARUSNYA HANYA TINGGAL MEMILIH YANG TERDAPAT DI DALAM DROPDOWN LIST SEPERTI PADA GAMBAR :

HARUSNYA, KALAUPUN DROPDOWN LIST INI TIDAK MUNCUL, PARA OPERATOR EMIS BISA MELIHAT LANGSUNG DI PETUNJUKNYA, LALU TINGGAL MENYESUAIKAN ISIANNYA DENGAN PETUNJUK TERSEBUT.

DI HARAPKAN KESERIUSANNYA DALAM PENGISIAN EMIS TAHUN INI, DEMI KEBAIKAN LEMBAGA/MADRASAH BAPAK/IBU MASING-MASING.

TERIMA KASIH

KEPADA PARA OPERATOR YANG SUDAH MENGETAHUI INFORMASI DI BLOG INI, TOLONG INFORMASIKAN JUGA KEPADA OPERATOR RA/MADRASAH LAINNYA. KARENA DATA YANG DI KIRIMKAN KEMENAG DEPOK UNTUK KE KANWIL KEMENAG JAWA BARAT DALAM BENTUK KOLEKTIF DARI SELURUH RA DAN MADRASAH SE-KOTA DEPOK.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar